Skip to content Skip to footer

PT PAL Indonesia Sukses Tingkatkan Kinerja Bisnis Tahun Buku 2022

Gambar 1. Asdep Bidang Manufaktur Kementerian BUMN Liliek Mayasari (tengah) bersama jajaran BoD dan BoC PT PAL Indonesia selepas RUPST Tahun buku 2022 Sumber: Dokumentasi perusahaanJakarta (26/06) – Kementerian BUMN baru saja mengadakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) tahun buku 2022 Bersama DEFEND ID di kuartal kedua tahun ini. Penyelenggaraan RUPST tahun buku 2022…

Read More

Terus Wujudkan Perusahaan Mandiri dan Akuntable, PT PAL Indonesia  Raih Score 84,54 Lampaui Target Nilai dalam Asesmen GCGTahun Buku 2022

Gambar 1. Foto bersama manejemn PT PAL Indonesia bersama jajaran delegasi BPKP Provinsi Jawa Timur Sumber: Dokumentasi perusahaanSurabaya (27/06) - PT PAL Indonesia secara berkelanjutan menerapkan Good Corporate Governance (GCG) sebagai bagian penting dari sebuah perusahaan. Dalam pelaksanaannya, PT PAL Indonesia secara berkala melaksanakan asesmen penerapan GCG sesuai dengan aturan Peraturan Menteri BUMN Nomor PER-2/MBU/03/2023…

Read More

PAL Berhasil Capai Realisasi Pendapatan Terbesar Dalam Sejarah

Jakarta (26/06) – Memasuki pertengahan tahun 2023, Kementerian BUMN tengah menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) tahun buku 2022 bersama DEFEND ID. Pelaksanaan RUPST tahun buku 2022 ini untuk menilik geliat bisnis holding BUMN industri pertahanan, termasuk PT PAL Indonesia dalam upaya mewujudkan cita-cita bersama menjadi Top 50 Global Defense Industry. Gambar 1. Ibu…

Read More

Perkuat Ekosistem Industri Pertahanan, Wantannas RI Bersama PT PAL Indonesia Gandeng BUMS

Gambar 1. Foto Bersama jajaran Direksi dan SEVP PT PAL Indonesia bersama Sesjen Wantannas, dan seluruh konsorsium PT SCS Group. Sumber: Dokumentasi perusahaanSurabaya (15/06) – Dalam upaya mewujudkan kemandirian Industri pertahanan, PT PAL Indonesia bersama Dewan Ketahanan Nasional Republik Indonesia (Wantannas) berupaya untuk memperkuat ekosistem industri pertahanan. Hal ini diwujudkan melalui keikutsertaan Badan Usaha Milik…

Read More

Menhan Prabowo Pimpin First DEFEND ID’s Day, PT PAL Indonesia Turut Tingkatkan Peran Milenial di Industri Pertahanan

Gambar 1. Penekanan tombol Menhan Prabowo Bersama Direktur utama holding DEFEND ID sebagai simbolis peresmian The 1st DEFEND ID’s Day di BandungBandung (15/06) - Milenial PT PAL Indonesia bersama jajaran Board of Directors (BoD) PAL menyambut hangat kedatangan Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto beserta jajarannya dalam kegiatan “The 1st DEFEND ID’s Day”. Kegiatan yang mengusung…

Read More

Jadi Acuan Kemajuan Galangan Kapal ASEAN, Royal Thailand Navy Tinjau PT PAL Indonesia

Gambar 1. SEVP TM Satriyo Bintoro saat menjelaskan lokasi PT PAL Indonesia kepada Royal Thailand Navy Sumber: Dokumentasi perusahaanSurabaya (14/06) - Sebagai salah satu industri pertahanan andal yang bergerak di bidang kemaritiman, PT PAL Indonesia mendapat kunjungan delegasi Royal Navy Thailand di kantor pusat Surabaya. Senior Executive Vice President of Transformation Management (SEVP TM) Satriyo…

Read More

Kejar Target TOP 50 Dunia, PT PAL Indonesia Lakukan Monitoring dan Evaluasi Bersama Holding DEFEND ID

Gambar 1. Direktur Utama Holding DEFEND ID Bobby Rasyidin Bersama CEO PT PAL Indonesia Kaharuddin Djenod saat menerima paparan kemajuan proyek strategis perusahaan dalam Monev di PT PAL Indonesia Sumber: Dokumentasi perusahaanSurabaya - PT PAL Indonesia sebagai tuan rumah menggelar salah satu agenda rutin Monitoring Evaluasi Program Strategis bersama holding DEFEND ID pada Selasa, 13…

Read More

Dukung Peningkatan Bisnis UMKM, PT PAL Indonesia Gelar Sosialisasi dan Pendampingan Legalitas Merek “PAL Bikin Usaha Lebih Mudah”

Gambar 1. Sesi foto bersama seluruh mitra UMKM binaan dan para pemateri dalam Sosialisasi dan Pendampingan Pendaftaran Legalitas Merek UMK Sumber: Dokumentasi perusahaanSurabaya (08/06) - Sebagai salah satu upaya mendukung perkembangan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM), PT PAL Indonesia terus mendorong mitra UMKM binaan untuk melakukan legalisasi usaha dagangnya. Rangkaian program diawali dengan menyelenggarakan…

Read More

Tingkatkan Peran Generasi Muda terhadap Industri Pertahanan, PAL Goes to Campus: Universitas Hasanuddin

Gambar 1. CEO PAL Kaharuddin Djenod saat mengisi kuliah umum dalam PAL Goes to Campus ke Universitas Hasanuddin Makasar. Sumber: Dokumentasi perusahaanMakasar (07/06) Masih dalam rangka kunjungan manejemen PAL di ajang Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2023, CEO PT PAL Indonesia Kaharuddin Djenod dan CMO Willgo Zainar bersama jajaran manejemen meneruskan kegiatan di Makasar pada…

Read More

Enam Kapal Perang Besutan PT PAL Indonesia Turut di Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2023

Gambar 1. Panglima TNI Laksamana Yudo Margono bersama CEO PAL Kaharuddin Djenod di acara pembukaan MNEK 2023. Sumber: Dokumentasi perusahaanMakassar - PT PAL selaku industri pertahanan maritim Indonesia yang andal, hadir dalam latihan MNEK 2023 membawakan produk state of the art. Kegiatan Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) merupakan latihan bersama Angkatan Laut seluruh dunia yang…

Read More

Raja Brunei Tinjau Produk PT PAL Indonesia dalam Perayaan HUT ke-62 Angkatan Bersenjata Diraja Brunei (ABDB)

Gambar 1. Tim PT PAL Indonesia saat mempromosikan produk PAL kepada Hassanal Bolkiah ibni Omar Ali Saifuddien III Sultan Kerajaan Brunei Darussalam. Sumber: Dokumentasi perusahaanBrunei Darussalam - PT PAL Indonesia mendapat kepercayaan Kementerian Pertahanan RI, melalui Direktorat Jenderal Potensi Pertahanan (Dirjen Pothan) untuk menjadi representasi Industri Strategis Pertahanan Nasional di ajang pameran Brunei Darussalam. Pameran…

Read More

“PAL MARITIME FESTIVAL”, Puncak dari Kemeriahan HUT PT PAL Indonesia Ke-43

Gambar 1. CEO PAL Kaharuddin Djenod saat melakukan pemotongan tumpeng pertama, sebagai penanda puncak pelaksanaan rangkaian HUT 43 PAL. Sumber  :Dokumentasi PerusahaanSurabaya, 1 Juni 2023. - Euforia hari jadi PT PAL Indonesia yang ke-43 tahun, belum berlalu. Pagelaran acara puncak diselenggarakan bertepatan dengan hari Lahir Pancasila, Kamis (01/06). Terdapat berbagai jenis acara dalam kemeriahan hari…

Read More